-->

Cara Mengubah Tab LINE Today Menjadi Tab Panggilan di Android

Cara Mengubah Tab LINE Today Menjadi Tab Panggilan di Android - LINE Today merupakan sebuah website yang berisi informasi - informasi seputar Teknologi, Selebritis, Berita, dan lainnya yang diambil dari berbagai situs terkenal dan terpercaya yang ada di internet. LINE Today sendiri mulai muncul di aplikasi LINE versi 7.x.x ke atas dengan menggantikan fitur LINE Out yang terdapat pada Tab Panggilan. Lalu, kemana perginya Tab Panggilan?

Cara Mengubah Tab LINE Today Menjadi Tab Panggilan di Android

Sejak dirilisnya aplikasi LINE versi 7.x.x ke atas, pihak LINE telah menyembunyikan Tab Panggilan dan mengubahnya menjadi LINE Today. Namun, tidak semua orang suka membaca berita melalui LINE Today. Untuk itu, kamu dapat mengubah Tab LINE Today kembali menjadi Tab Panggilan. Lalu bagaimana cara mengubahnya? Simak ulasannya berikut ini. ?

Cara Mengubah Tab LINE Today Menjadi Tab Panggilan di Android

Menu Tab Panggilan ini terkadang dibutuhkan untuk melihah history panggilan kita. Nah, jika kamu ingin mengubah Tab LINE Today kembali menjadi Tab Panggilan, yuk simak tutorial berikut ini.

1. Buka aplikasi LINE di smartphone Android kamu. Jika belum punya, silahkan download aplikasinya di Google Play Store.
2. Buka menu Tab 3 Titik (...) yang berada disebelah kanan.

Cara Mengubah Tab LINE Today Menjadi Tab Panggilan di Android
Foto : Dok Pribadi
3. Kemudian, masuk ke Menu Pengaturan yang berada disudut kanan atas layar (icon gerigi).

Cara Mengubah Tab LINE Today Menjadi Tab Panggilan di Android
Foto : Dok Pribadi
4. Selanjutnya, scroll ke bawah dan cari menu Obrolan & Panggilan.

Cara Mengubah Tab LINE Today Menjadi Tab Panggilan di Android
Foto : Dok Pribadi
5. Setelah itu, scroll ke bawah dan cari menu Pilihan Tab Panggilan/LINE TODAY.

Cara Mengubah Tab LINE Today Menjadi Tab Panggilan di Android
Foto : Dok Pribadi
6. Selanjutnya, ganti LINE TODAY menjadi Panggilan.

Cara Mengubah Tab LINE Today Menjadi Tab Panggilan di Android
Foto : Dok Pribadi
7. Kemudian kamu akan menemukan pesan peringatan, pilih Ubah.

Cara Mengubah Tab LINE Today Menjadi Tab Panggilan di Android
Foto : Dok Pribadi
8. Setelah itu, aplikasi LINE akan melakukan Restart dan secara otomatis akan mengubah Tab LINE Today menjadi Tab Panggilan. Selesai!

Berikut hasilnya :

Cara Mengubah Tab LINE Today Menjadi Tab Panggilan di Android
Foto : Dok Pribadi
Catatan : Jika kamu ingin mengembalikan Tab LINE Today, kamu bisa melakukan cara yang sama seperti diatas. Namun pada langkah 6, kamu ganti Panggilan menjadi LINE Today, lalu pilih Ubah. Jika Tab belum juga berubah, silahkan force stop (paksa berhenti) aplikasi LINE.
Itulah Cara Mengubah Tab LINE Today Menjadi Tab Panggilan di Android. Sangat mudah bukan? Semoga bermanfaat!
Labels: Android, Tips dan Trik

Thanks for reading Cara Mengubah Tab LINE Today Menjadi Tab Panggilan di Android. Please share...!

5 Comment for "Cara Mengubah Tab LINE Today Menjadi Tab Panggilan di Android"

Layak untuk saya coba gan, kayaknya menarik

Wah keren mas

kirain udah hilang ini tab panggilan

terimakasih gan antas informasinya ya.

Line Semakin Canggih Bisa PAnggil Auto

Komentar yang menyertakan "link mati, link aktif, mempromosikan barang, menghina, dan sejenisnya" tidak akan di publish dan akan dianggap sebagai SPAM.

*orang bijak pasti meninggalkan komentar pada setiap artikel yang dibacanya

Back To Top